LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) TAHU 2022, LKjIP Kecamatan Sanankulon 2022 merupakan bentuk komitmen nyata Kecamatan Sanankulon dalam mengimplementasikan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) sebagai mana diamanatkan dalam Peraturan Presiden No. 29 Tahun 2016 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP).
Kritik dan saran yang membangun kami perlukan untuk perbaikan dan motivasi agar mampu menyajikan laporan yang lebih baik. Karena keterbatasan waktu untuk menyusun laporan dan kemampuan, Kami mohon maaf jika ada salah ketik atau kurang ketelitian kami dalam menyajikan data angka yang kurang akurat.
LKJIP KEC SANANKULON 2022